Ciri Ciri Artikel Ilmiah

Anda pernah ga disuruh buat bikin karya ilmiah? Karya ilmiahnya berupa artikel ilmiah lagi. Apakah setelah Anda membuat artikel ilmiah tersebut merasa pusing? atau jangan jangan Anda tidak tahu apa itu artikel ilmiah?

Untuk menambah pengetahuan Anda mengenai karya ilmiah atau artikel ilmiah maka Anda wajib membaca artikel di bawah ini sampai selesai ya!

Artikel ilmiah ini bisa dibilang salah satu karya ilmiah yang memiliki tingkat kesulitan yang tinggi loh, hal ini dikarenakan bahwa artikel ilmiah ini memerlukan sebuah penelitian yang kualitatif dan kuantitatif yang cukup mendalam loh.

 

Apa pengertian artikel ilmiah dan tujuannya?

Artikel ilmiah merupakan sebuah laporan yang ditulis untuk menguraikan hasil dari penelitian dan pemahaman yang dilakukan oleh seseorang atau bisa juga dengan tim yang sesuai dengan kaidah serta etika dari keilmuan tertentu. 

Artikel ilmiah juga dapat dikatakan berupa karya tulis yang isinya berupa hasil dari penelitian. Jika karya tersebut memiliki fakta, masuk akal, dan menerapkan struktur dan kaidah ilmiah yang benar maka, artikel tersebut dapat dikatakan sebagai karya ilmiah.

Lalu tujuan dari penulisan artikel ilmiah itu untuk mendidik, mempengaruhi, mengisyaratkan, atau bisa juga menghibur si pembaca artikel tersebut. Dengan ini memiliki harapan agar pembaca mendapatkan atau menambah sebuah informasi dan pengetahuan yang baru dan berguna.

Hanya itu tujuannya? Ya tentu saja tidak dong ya

tujuan dari penulisan artikel lainnya yaitu juga berfungsi sebagai tempat untuk mengungkapkan sebuah gagasan yang berbentuk karya ilmiah yang sistematis. yang artinya terarah, dan teratur

Apa Komponen yang wajib ada dalam artikel ilmiah

Apa saja sih komponen yang harus ada dalam artikel ilmiah? Berikut adalah komponen yang harus ada dalam artikel ilmiah, dan tentunya berisi penjelasannya yah

Komponen Komponen Artikel ilmiah

Judul dari Artikel ilmiah

Judul dalam artikel ini bisa berbahasa indonesia atau bisa juga bahasa inggris. Dalam membuat judul untuk artikel yang baik, maka judul harus dibuat dengan sesering mungkin, dan bersifat informatif dan deskriptif.

Nama serta Alamat dari Penulis

Selanjutnya ada juga nama dan alamat dari penulis. Dalam penulisan nama tidak diwajibkan untuk mencantumkan judul, dan untuk penulisan nama dari artikel satu ke artikel lainnya diharapkan untuk tetap konsisten dengan nama tersebut.

Abstrak

Abstrak dalam jurnal ilmiah berfungsi untuk mencerna isi dalam jurnal. Bagian abstrak menyajikan sebuah kata yang merangkum tujuan, metode, hasil, serta kesimpulan. 

Pendahuluan

Pada pendahuluan ini berisi latar belakang mengapa dilakukan sebuah penelitian, tidak hanya latar belakang saja namun juga uraian dari permasalahan yang akan diteliti.

Metode

Pada metode penelitian ini dilakukan pada saat Anda melakukan sebuah percobaan. Pada bagian ini harus menjelaskan secara detil dan jelas sehingga pembaca dapat memiliki pengetahuan dan juga teknik agar dapat dipublikasikan. 

Hasil dan Pembahasan

Dalam pembahasan ini berisi perbandingan hasil penelitian dengan teori yang di acu, dan juga dapat menghubungkan hasil dari penelitian Anda dengan penelitian yang dilakukan sebelumnya dengan menunjukan sebuah persamaan dan tentunya pembahasan yang berbeda.

Kesimpulan serta saran

Dalam kesimpulan ini berisi penegasan penulis mengenai hasil dari penelitian serta pembahasan. Dalam kesimpulan dan saran juga berisi informasi yang cukup untuk membuat pembaca mengetahui kelebihan dan kekurangan dari metode yang telah dilakukan.

Daftar pustaka

Apa Saja Ciri-Ciri Artikel Ilmiah yang Berkualitas?

Nah untuk mengetahui bagaimana artikel ilmiah itu, maka perlu memahami apa saja ciri-ciri dari artikel ilmiah itu sendiri.

Berikut Adalah Ciri-ciri dari Artikel Ilmiah

Objektif

Objektif yang dimaksud di dalam artikel ini artinya isi dari artikel ilmiah tersebut hanya dapat dikembangkan secara aktual dan eksis.  

Fungsi dari kritis sendiri berfungsi sebagai tempat untuk menyampaikan sebuah kritik timbal balik terhadap suatu permasalahan yang akan dijelaskan di dalam artikel tersebut.

Reserved

Arti reserved dalam artikel ilmiah ini berarti menahan diri, tidak mudah overclaiming, lugas, serta jujur, dan tentunya tidak memasukan motif motif tentang pribadi atau kepentingan tertentu. 

Gaya Bahasa yang Formal

Dalam artikel ilmiah bahasa yang digunakan yaitu bahasa yang formal dan juga baku, sehingga artikel ini berfokus pada ilmu.

Jasa Pembuatan Artikel Ilmiah Purwokerto

Hayo siapa nih yang baca artikel diatas sampai akhir? Apakah Anda diberi tugas untuk membuat artikel ilmiah?

Sudah dikatakan bukan bahwa artikel ilmiah ini salah satu karya tulis yang bisa dikatakan artikel yang sulit untuk dibuat. Namun jika Anda ingin mempermudah hidup Anda maka Anda harus meminta tugas artikel ilmiah di PT Kombas Digital Internasional

Tenang saja, Anda memesan jasa pembuatan artikel di PT Kombas Digital Internasional maka tidak perlu khawatir, dijamin plagiat 0% loh. Dan juga PT Kombas Digital Internasional ini juga merupakan sebuah tempat dimana proses pengerjaannya dilakukan secara profesional.

Yuk order jasa pembuatan artikel ilmiah di PT Kombas Digital Internasional dengan cara klik disini .