Pelatihan Advance Office. Merupakan Jenis pelatihan yang melatih kemampuan untuk mengoperasikan aplikasi Microsoft Office secara profesional.
Apa itu Pelatihan Advance Office?
Pelatihan Advance Office. Merupakan Jenis pelatihan yang melatih kemampuan untuk mengoperasikan aplikasi Microsoft Office secara profesional.
Jenis pelatihan ini secara umum mempelajari materi tentang program aplikasi yang dikeluarkan oleh Microsoft yaitu Microsoft office.
Microsoft Office adalah salah satu perangkat lunak yang memiliki banyak fungsi untuk mengelola dan menghasilkan data yang baik.
Tidak heran jika banyak sekali yang menggunakan, baik yang bekerja di kantor hingga mahasiswa yang menggunakan Microsoft Office.
Microsoft Office adalah sebuah paket perangkat lunak dan juga perangkat server yang telah dikembangkan oleh Microsoft.
Secara umum Microsoft Office digunakan untuk alat mempermudah aktifitas didunia kerja dan bagi mahasiswa.
Lalu Microsoft office juga memiliki fungsi yang lainya seperti pada bidang pendidikan untuk mengolah dan menghasilkan data, membuat surat, membuat slide presentasi, dan masih banyak lagi.
Dan juga sekarang Microsoft Office dapat di akses pada versi website sehingga dapat menjalankan Office melalui web broser dengan mudah.
Apa Manfaat Dari Mengikuti Pelatihan Advance Office?
Dapat Memahami Fiturnya
Lebih mudah memahami apa saja fitur yang ditawarkan atau yang tersedia di Micrososft Office, tiap bagian dari Microsoft Office memiliki bagian dan fungsi tersendiri.
Pada umumnya Microsoft Office meliputi Microsoft Word, Microsoft Excel, Microsoft PowerPoint, Microsoft Access, Microsoft Outlook, dan lainya.
Dengan memahami semua fitur yang telah disediakan oleh Microsoft Office maka pekerjaan akan cepat ter selesaikan dengan baik.
Meningkatkan Potensi
Dengan kesan yang praktis, rapi, dan menarik penggunaan Microsoft Office dinilai begitu penting.
Oleh karena itu apabila ahli dalam menguasai Microsoft Office maka akan menjadi kemampuan dan keterampilan sekaligus akan menjadi nilai plus.
Bahkan bagi yang bekerja menggunakan Microsoft Office memungkinkan untuk mendapatkan kenaikan Gaji, kenaikan jabatan, atau mendapatkan bonus dari perusahaan.
Sebuah potensi diri yang terlihat akan membuat lebih disegani selama bekerja dan bahkan untuk di andalkan.
Mendapatkan Sertifikat
Manfaat lainya yang didapatkan adalah memungkinkan untuk mendapatkan sebuah sertifikat.
Adanya sertifikat membuktikan bahwa memang sudah mahir dalam menguasai Microsoft Office, kemampuan anda pun patut diperhitungkan.
Lebih menguntungkan lagi karena sertifikat yang diberikkan oleh BNSP dapat dimanfaatkan dalam berbagai keperluan, dan juga untuk mendapatkan pekerjaan.
Peluang untuk diterima akan semakin besar dengan memiliki sertifikat.
Lebih Produktif Dengan Pelatihan Advance Office
Apabila menguasai Microsoft Office dengan baik, maka akan lebih produktif dalam bekerja karena memiliki kemampuan untuk menggunakan Microsoft Office.
Tidak akan mengherankan karena akan lebih mudah dalam menciptakan ide atau inovasi baru, selain itu juga dapat memecahkan masalah dengan beragam strategi.
Bisa dibilang bahwa dengan mengikuti sebuah pelatihan akan membantu menampilkan fleksibilitas dan meningkatkan resume.
Memajukan dan Mengembangkan Perusahaan
Dengan Pelatihan Advance office yang berkualitas dapat memajukan perusahaan dengan baik, lebih dari itu perusahaan juga dapat berkembang secara optimal.
Hal ini juga memungkinkan perusahaan untuk memiliki cabang yang baru, dan reputasi perusahaan pun akan kian baik di mata klien, dan kompetitor.
Pencapaian Target Perusahaan
Memungkinkan perusahan dapat mencapai target atau sasaran dengan baik, hal ini berkait dengan visi dan misi yang dimiliki perusahaan.
Dengan demikian perusahaan dapat lebih mudah menciptakan rencana ke depan demi memajukan dan perkembangan perusahaan.
Apa Saja Aplikasi yang Digunakan Advance Office?
Microsoft Word
MS word sering digunakan untuk berbagai kepentingan dokumen atau jenis pekerjaan yang didominasi oleh teks.
Seseorang yang sudah berada di level advance dalam menggunakan Microsoft Word diharapkan dapat menggunakan berbagai fitur lanjutan.
Microsoft Excel
Lalu Microsoft Excel merupakan salah satu aplikasi pengolah angka dan data yang lengkap, fungsinya lebih berfokus pada membuat laporan yang didominasi oleh angka.
DIdalam Excel terdapat beberapa rumus yang memudahkan dalam melakukan penghitungan, maka seseorang yang berada di level Advance harus memahami rumus tersebut.
Microsoft Powerpoint
MS Powerpoint tidak memfokuskan dalam mengolah kata dan angka, Microsoft Powerpoint lebih difokuskan untuk mempresentasikan suatu hal.
Di MS Powerpoint ada banyak fitur fitur yang harus dikuasai oleh seseorang yang telah berada pada level Advance.
Bisa menggunakan slide master untuk membuat desain yang sama, kemudian juga membuat presentasi yang dinamis dengan menambahkan beberapa elemen yang interaktif.
Berapa Gaji Seorang Advance Office?
Gaji seorang Advance Office berbeda beda tergantung beberapa faktor seperti Petusahaan, pengalaman, lokasi, berikut adalah perkiraan gaji seorang Advance Office.
Di indonesia gaji Advance Office adalah
Pemula Gaji sekitar 3 juta hingga 5 juta per bulan
Menengah Gaji sekitar 5 juta hingga 8 juta per bulan
Senior atau berpengalaman dapat mencapai 8 juta hingga 12 juta per bulan
Demikian Penjelasan mengenai Pelatihan Advance Office, jika tertarik mengikuti pelatihan ini silahkan hubungi nomor dibawah untuk informasi lebih lanjut.
Sertifikasi Advance Office adalah sertifikasi yang banyak diminati oleh para pekerja kantoran yang ingin menaikkan gaji mereka serta berusaha untuk mendapatkan promosi jabatan. Nah apa itu Sertifikasi Advance Office dan bagaimana cara mendapatkannya?
Apa itu Sertifikasi Advance Office?
Sertifikat Advance Office adalah sertifikat yang diberikan kepada orang orang yang dianggap sudah memenuhi standar kompetensi dalam penggunaan aplikasi perkantoran atau Office. Nah sertifikasi ini juga biasa disebut dengan Practical Office Advance.
Lebih detailnya lagi, aplikasi ini terdiri dari berbagai jenis aplikasi dengan beragam fungsi. Nah aplikasi aplikasi tersebut adalah MS Word, MS Outlook, MS Excel, MS Powerpoint, dan lainnya.
Kemampuan menggunakan aplikasi aplikasi ini juga mencakup melakukan otomatisasi tugas, melakukan berbagai kalkulasi/perhitungan dengan rumus, membuat presentasi yang menarik, dan menginput berbagai data.
Apa Saja Contoh Aplikasi Office?
Selanjutnya kita akan membahas berbagai aplikasi office dan apa saja yang harus dilakukan dalam pengujian aplikasi tersebut.
Microsoft Word
Pertama-tama ada Microsoft Word yang merupakan sebuah aplikasi dengan fungsi pengolah kata. MS Word sering digunakan untuk berbagai keperluan dokumen atau yang didominasi oleh teks. Contohnya seperti membuat dokumen, surat resmi, proposal, laporan perusahaan/organisasi, dan lainnya.
Nah seseorang yang sudah di level advance dalam menggunakan Microsoft Word diharapkan bisa menggunakan berbagai fitur lanjutan. Seperti Styles & Formatting supaya dokumen yang dibuat lebih rapi dan profesional.
Kemudian juga memanfaatkan fitur Mail Merge untuk mengirimkan email massal secara otomatis. Tidak lupa juga dengan kemampuan menambahkan Index dan Referensi otomatis yang sangat penting untuk skripsi atau laporan resmi.
Jadi dengan menguasai Ms Word, seseorang bukan hanya menjadikannya tempat mengetik tapi juga sebagai alat untuk membuat dokumen yang profesional.
Microsoft Excel
Lanjut ke Microsoft Excel, yang merupakan salah satu aplikasi pengolah angka dan data yang sangat lengkap. Fungsi dari Microsoft Excel sendiri lebih berfokus pada membuat laporan yang didominasi angka dan perhitungan. Misalnya seperti laporan keuangan dan analisis bisnis perusahaan.
Di level advance, user dari Microsoft Excel diharapkan untuk bisa menggunakan berbagai rumus kompleks seperti VLOOKUP, INDEX-MATCH, dan IF bersarang. Tidak ketinggalan juga fitur fitur lainnya yang harus bisa digunakan seperti Pivot Table dan Pivot Chart untuk analisis data yang lebih cepat.
Kemampuan membuat data menjadi teratur juga sangat penting, hal ini dilakukan dengan fitur Data Validation & Conditional Formatting. Kemudian fitur lainnya seperti Macro & VBA (Visual Basic for Applications) untuk otomatisasi pekerjaan berulang.
Microsoft Powerpoint
Berbeda dengan Word dan Excel yang difokuskan untuk mengolah kata dan angka, Microsoft Powerpoint lebih difokuskan untuk mempresentasikan suatu hal. Nah pada level advance sudah seharusnya seseorang bisa lebih dari sekedar menata teks dan gambar.
Di Ms Powerpoint ada banyak fitur fitur yang harus dikuasai oleh seseorang yang telah berada di level advance, seperti bisa menggunakan Slide Master untuk mengatur desain yang seragam. Kemudian juga membuat presentasi yang dinamis dengan menambahkan Hyperlink dan Elemen Interaktif.
Penggunaan Transisi dan Animasi tingkat lanjut juga penting agar presentasi terlihat lebih hidup. Nah jadi dengan level advance seseorang diharapkan dapat membuat presentasi yang menarik baik secara visual maupun materi yang disertakan.
Microsoft Outlook
Microsoft Outlook sendiri lebih berfokus pada hal hal yang berkaitan dengan email, tetapi sebenarnya lebih lengkap dari email. Nah itu karena di Microsoft Outlook ada fitur untuk mengatur jadwal dan berbagai keperluan komunikasi profesional.
Nah jika seseorang sudah di level advance ia harus bisa menggunakan fitur fitur seperti Auto-replies untuk membuat email tetap responsif. Selain itu pengelolaan Task & Contact Management agar pekerjaan tetap teorganisir. Penjadwalan meeting dan berbagai event/acara yang penting juga perlu diperhatikan.
Itu tadi empat contoh dari aplikasi aplikasi yang termasuk ke dalam jenis aplikasi Office.
Bagaimana Cara Mendapatkan Sertifikasi Advance Office?
Sama seperti sebagian besar sertifikasi lainnya, Sertifikasi Advance Office juga didapatkan dengan mengikuti pelatihan dan ujian. Nah ujian ini dilaksanakan oleh lembaga resmi baik dari Microsoft langsung atau LSP (Lembaga Sertifikasi Profesi) yang memiliki izin resmi dari BNSP (Badan Nasional Sertifikasi Profesi).
Kenapa izin resmi dari BNSP itu penting? Ini karena BNSP menjadi pihak yang akan melakukan pengecekan dari segi materi hingga penguji suatu LSP. Mereka melakukan ini untuk memastikan bahwa LSP tersebut memiliki materi yang berkualitas untuk diujikan dan begitu juga dengan penguji mereka.
Manfaat Sertifikasi Advance Office
Sertifikasi Advance Office memiliki berbagai manfaat terutama bagi mereka yang kerja di bidang perkantoran. Ini karena sertifikat advance office bisa menjadi ketentuan kenaikan gaji atau setidaknya menjadi bukti bahwa seseorang telah siap dengan kemampuannya untuk menambah tanggung jawab.
Berapa Biaya Sertifikasi Advance Office?
Biaya sertifikasi ini bisa bervarias tergantung pada LSP yang dipilih serta kebijakan dan kualitas materi dan penguji mereka. Nah sebagai gambaran, kisaran harganya ada di angka Rp1.750.000 hingga Rp9.000.000.
Perlu diingat juga pengambilan sertifikasi berbasis paket bisa memiliki harga yang berbeda.
Nah jika kamu tertarik untuk mengikuti Sertifikasi Advance Office dan membutuhkan solusi yang cepat dan hemat namun tetap berkualitas, kamu bisa berkonsultasi dengan PT Kombas Digital Internasional yang telah memiliki izin resmi dari BNSP.
Kamu bisa langsung saja untuk menghubungi nomor di bawah ini:
Recent Comments