Pelatihan Digital marketing berfungsi untuk melatih skill atau kemampuan.
Pelatihan Digital Marketing Itu Seperti Apa?
Kegiatan ini berguna untuk melatih sebuah kemampuan untuk melakukan pemasaran secara online, atau melalui media digital. Peluang sebuah usaha online dinilai tidak memiliki batas karena mudah untuk diakses oleh orang, tetapi agar dilirik oleh target maka Produk yang dipasarkan harus memiliki nilai dan kualitas yang bagus. tidak hanya itu, kita juga bisa membuat target membeli produk yang kita tawarkan dengan cara membujuk atau mempengaruhi target Melalui platform online itulah yang dinamakan dengan Digital Marketing. Pelatihan ini biasanya di selenggarakan oleh universitas dan tempat kursus. Ada beberapa manfaat dari mengikuti Pelatihan Digital Marketing atara lain sebagai berikut.
Pemahaman Yang Dalam Tentang Konsep Inti
Materi ini akan mencangkup semua elemen penting yang memebentuk proses pemasaran digital. Modul utama digital marketing adalah SEM, SEO, Mobile Marketing. Ada pula comntent markeeting, pemasaran email, pemasaran influencer, Analitik, Pemasaran Konten, Pemasaran media sosial, Periklanan, dan masih banyak lagi. Jadi intinya yang berhubungan dengan proses jual beli yang melalui Media sosial atau Platform online.
Pilihan Karir yang Menguntungkan
Zaman sekarang banyak yang lebih memilih menjadi seorang digital marketing karena berbagai kemudahan dalam melakukannya seperti mudah diakses dimana saja oleh semua orang yang memiliki internet, tidak perlu repot repot mengunjungi toko secara langsung. Melalui dunia online karir yang dimiliki digital marketing sangat banyak dan memiliki pendapatan yang tidak sedikit. Berbagai keuntungan yang didapat melalui digital online. Bidang Digital arketing memiliki banyak sebutan. Diantaranya adalah.
- Manaajer Digital Marketing
- Manajer Media Sosial
- SEO Specialist
- Mutimedia Specialist
- Blogger
- Media Planner
- Brand dan Content Coordinator
- Desainer Grafis
- Copywriter
- Data Analyst
- Dan masih banyak lagi
Penawaran gaji yang ditawarkan untuk menjadi penulis konten atau Copywriter dengan portofolio yang cukup bagus maka kisaran gaji yang diperoleh setelah pengalaman beberapa tahun sekitar Rp5-8 juta per bulan. gajinya akan bertambah seiring dengan meningkatnya produktifitas, semakin banyak semakin baik.
gaji seorang Digital Marketing yang berpengalaman sekitar mencapai Rp 10-15 juta per bulan. intinya semua tergantung dengan tingkat pengalaman dan produktifitasnya. Digital Marketing yang berpengalaman biasanya mempunyai sertifikat keahlian. Sertifikat keahlian bisa didapatkan dengan mengikuti kegiata pelatihan yang berhubungan dengan digital marketing. Karena ini adalah bidang yang dinamis maka usia bukanlah penghalang untuk pertumbuhan profesional seorang digital marketing.
Dengan mengikuti kegiatan Pelatihan digital marketing dapat menempa kemampuan yang dimiliki dan bahkan mendapatkan kemampuan baru yang berguna. Selain itu mungkin juga dapat bertemu rekan kerja yang serasi atau kompak untuk melanjutkan bisnis tersebut.
Memiliki Peluang Lebih Besar
Peluang seseorang yang menjadi digital marketer memiliki peluang kerja yang sangat besar karena sekarang zaman dunia online maka semua dilakukan serba online atau melalui media sosial. Berbagai pekerjaan yang bisa dilakukan oleh digital marketing dalah berjualan secara online ata melalui media sosial. Seperti live shopee untuk menjual produk, menjual jasa online, dan masih banyak yang lain. orang yang maelakukan pelatihan akan memiliki lebih banyak pengalaman dari pada orang yang tidak mengikuti, akan tetapi terkadang terbalik.
Pengetahuan yang di peroleh dari pelatihan akan sangat membantu untuk mendapatkan pekerjaan atau membuat produk yang banyak diminati oleh orang orang.
Kenyamanan Dan Fleksibilitas Kerja
Pelatihan ini akan membantumu untuk mengetahui apa kemampuanmu dan meningkatkanya. ini membantu membangun pola pikir yang kuat untuk membangun keahlianmu, Mengikuti pelatihan ini juga terbilang fleksibel di karenakan kebanyakan pelatihan digital marketing dilakukan secara online jadi dapat dilakukan dimana saja. dan tentu saja semakin banyak ilmu yang ditawarkan semakin mahal biaya yang harus dibayarkan.
Setelah seseorang menyelesaikan pelatihannya, mereka memiliki keuntungan untuk bekerja sesuai dengan syarat dan ketentuan untuk melamar pekerjaan. Hal yang dibutuhkan untuk menjadi digital marketer adalah minimal memiliki Handphone dan internet lebih bagus menggunakan leptop. Karena setiap alat memiliki keunggulan nya masing masing.
Apa Itu Kursus Digital Marketing?
Kursus yang bertujuan untuk meningkatkan kemampuan tentang menjadi seorang digital marketer, atau diajar kan untuk bisa menjual dan mempromosikan produk di media sosial di dunia online. dalam kursus digital marketing, peserta diajari berbagai macam hal seperti Strategi mengenai Pemasaran, Cara Menarik Konsumen, Cara Membuat Website, Cara Menganalisis Data, dan masih banyak lagi.
Berapa Biaya Sertifikasi Digital Marketing?
Sertifikat digital marketing adalah salah satu cara untuk mendapatkan kepercayaan bahwa kamu itu sudah memiliki pengalaman dengan kata lain sertifikat adalah portofolio. Berikut adalah beberapa contoh biaya untuk mendapatkan sertifikasi digital marketing.
- Facebook Blueprint (gratis)
- BNSP ( Bervariasi tergantung dengan penyedia pelatihan, namun biasanya sekitar Rp 2.000.000 – 5.000.000)
- Linkedln Learning (berlangganan bulanan sekitar $29.99)
- Udemy ($10-$200)
- Sasana Digital (Rp 3.000.000 – 6.000.000)
- Dan masih banyak yang lainnya
Pelatihan tersebut dan biaya nya tergantung penyedia pelatihan dan jenis sertifikat.
Digital Marketing Belajar Apa Saja?
Digital marketing mempelajari cara agar menjual dan mempromosikan produk memalui Platform digital. Beberapa materi yang diajarkan debagai berikut.
- Teknologi dan media baru. Karena digital marketing bertujuan untuk menjual produk secara online, maka seorang digital marketer harus menguasai teknologi. dan apalagi perkembangan zaman yang cepat jika tertinggal maka produk yang dijual tidak akan terjual.
- Desain dan Editing. Seorang Digital marketer juga dapat mejual jasa seperti mendisain web dan sejenisnya.
- Dasar dasar SEO (Search Engine Optimization)
- Dasar dasar SEM (Search Engine Marketing)
- Analisis data
- Pemasaran
Materi yang diberikan juga tergantung dengan penyedia pelatihan. Sekian dari penjelasan mengenai tentang Pelatihan Digital Merketing. Jika ingin mengetahui lebih jelas tentang Pelatihan Digital Marketing hubungi nomor yang tertera dibawah.
Recent Comments